Friday, 17 March 2017

RESEP CARA MEMBUAT KELPON LABU KUNING

RESEP KELPON LABU KUNING
RESEP KELPON LABU KUNING
By. Msyafah

BAHAN BAHAN
- labu kuning yg sudah di kukus secukupnya
- 500 g tepung ketan
- gula merah
- parutan kelapa
- vanili ( gk pakek gkpp)

CARA MEMBUAT
~ Hancurkan labu kuning yg habis dikukus sampai benar benar hancur
~ Masukkan tepung ketan kewadah, aduk jadi satu dg labu, ( krna labu sudah kengeluarkan air jdi saya tidak tambahkan air utk menjdikan adonan yg benr benr kalis)
Dan krna labu dah menjdikan adoman warna kuning jdi saya tidak tambahkan pewarna makanan.
~ Ambil adonan seeikit pipik kan di telapak tangan kasih parutan gula, atau irisan buah mangga, buat adonan menjdi bola bola
~ Rebus air sampai mendidih, msukkan kelpon yg sudah di bulatkan, masak sampai mengambang di permukaan, angkat dan tiriskan, guling gulingkan di parutan kelapa.
Siap di sajikan

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

No comments