
RESEP Karipap Apam
Sumber: mama mimi
Recook: Yunda yun
Bahan - Bahan
1 gelas terigu
1 gelas air
1/2 gelas susu cair
2 sdm gula pasir
1/2 sdt fermipan
1/2 sdt pasta pandan
Warna sesuai selera
Cara Membuat
- Campur semua bahan kecuali pewarna aduk rata diamkan 1 jam
- Kemudian dadar adonan seperti dadar gulung
- Isi dengan inti kelapa gula merah
- Cetak dengan cetakan pastel ok selamat mencoba
Bahan Unti
200 gram kelapa
150 gram gula merah
1/2 sdt garam
100 ml air
Daun pandan
Masak semua bahan sampai mateng dan kering siap di gunakan
Ok selamat mencoba