Monday, 13 March 2017

RESEP BROWNIES PANDAN KUKUS

RESEP BROWNIES PANDAN KUKUS
RESEP BROWNIES PANDAN KUKUS
BY Paulina Agustina

BAHAN BAHAN
- 4 butir telur,
- 160 gr gulpas,
- 1/2 sdt SP,
- 150 gr terigu segitiga,
- 1/4 sdt baking powder,
- 3 sdm munjung susu bubuk,
- 2 sdm SKM putih larutkan dgn 20 ml air,
- 120 ml minyak goreng,
- pasta pandan secukupnya,
- 1 sdm keju parut,
- butter cream + meises / keju parut secukupnya

CARA MEMBUAT
- Ayak terigu, susu bubuk, BP,sisihkan.
- Mixer telur, gulpas, SP dgn kecepatan tinggi hingga mengembang, turunkan kecepatan mixer
- Lalu masukkan campuran terigu td sedikit demi sedikit sampai rata lalu matikan mixer,
- Masukkan SKM yg tlah dicampur air td jg pasta pandan secukupnya, aduk balik dgn spatula,
- Lalu masukkan minyak goreng + keju parut, aduk lg hingga rata.
- Masukkan adonan keloyang uk. 22x22 cm / uk.20x20 cm yg tlah diolesi margarin/minyak goreng, hentak perlahan lalu kukus selama kurleb 30 menit, jgn lupa tutup pengukusnya dilapisi serbet/kain bersih,
- Stlh matang angkat, dinginkan, stlh dingin beri butter cream + meises / keju parut,
- Siap dihidangkan...#selamat_mencoba_

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

No comments